Cerpen cerpennya dimuat dalam berbagai harian dan majalah dalam dan luar negeri Beberapa cerita pendeknya diterjemahkan dalam bahas Inggris dan Jerman.Kumpulan cerpennya yang telah terbit adalah Lukisan Perkawinan 1982 , Cemara 1982 , Sampah Bulan Desember 2000 dan Bibir dalam Pispot 2003.Novel pertamanya Ketika Lampu Berwarna Merah merupakan pemenang sayembara penulisan roman Dewan Kesenian Jakarta pada tahun 1981.